Selasa, 02 Februari 2010

http://www.facebook.com/group.php?gid=257103899195

++++

Blackberry Gaul, Facebook-an Sepuasnya Dengan Rp. 2.000

Blackberry sepuasnya dengan harga murah, inilah yang dirilis oleh operator XL untuk memancing minat pengguna layanan Blackberrynya. Mulai Senin (1/2/2010), bertambah varian baru yang diberi nama BlackBerry Gaul. Dengan tarif Rp 2.000/hari, penggunannya bisa bebas chatting dan bersosialisasi lewat jejaring sosial.

Layanan BlackBerry Gaul merupakan layanan BlackBerry tarif harian serta bulanan yang khusus digunakan untuk mendukung kegiatan percakapan (chatting) serta bersosialisasi (social networking) melalui fitur layanan messaging antar penggunanya, dengan biaya yang lebih murah. Fitur-fitur layanan yang disediakan bagi pengguna/pelanggan di antaranya adalah Facebook, MySpace,Yahoo Messenger, MSN, Google Talk, serta BlackBerry Messenger. Sedangkan untuk fitur layanan Browsing serta Email tidak dapat dipergunakan.

Selanjutnya :
http://edittag.typepad.com/blog/2010/02/blackberry-gaul-facebookan-sepuasnya-dengan-rp-2000.html

***

Google Mengindeks 696 Juta Grup di Facebook

Ada berapa grup yang dibangun dalam situs jejaring sosial facebook? menurut pengamatan Google, akhir Januari 2010 telah ditemukan sebanyak 696 Juta grup di facebook yang telah diindeks dalam mesin pencariannya. Jumlah ini meningkat sangat tajam dibanding 3 bulan sebelumnya. Pada bulan Oktober 2009, Google hanya menangkap 52 Juta grup!. Seberapa akuratkah ini?

Dengan jumlah diatas, maka rata-rata member facebook hampir membuat 2 grup di facebook. Masih dalam jumlah yang terbilang pantas dan tak terlalu berlebihan. Mengingat hampir setiap penggunanya juga pernah atau bergabung dengan salah satu grup di facebook. Bandingkan pula dengan adanya 3 juta laman penggemar (fans) di facebook. Jumlah yang memang lebih sedikit dibandingkan dengan grup.

Selengkapnya :
http://edittag.typepad.com/blog/2010/02/google-mengindeks-696-juta-grup-di-facebook.html

***

Persaingan Facebook dan Google Reader

Masih berkait dengan persaingan dua raksasa besar, Google dan Facebook. Rincinya, persaingan diantara layanan pembaca berita. Google memiliki Google Reader, sedang facebook?

Sudah menjadi kabar umum, bila kita memiliki konten dan berharap konten kita bisa didistribusikan dengan baik, mungkin Facebook bisa jadi harapan besar. Situs jejaring sosial ini 10 kali lebih besar dibanding Digg atau Twitter, hanya saja mereka masih belum terlalu fokus di sisi penyebaran suatu tautan. Jika nantinya facebook bisa menjadi tempat tujuan dari jutaan orang yang mencari berita, niscaya facebook menjadi tempat yang ideal.

Ini karena :

* Kata-kata become a fan on Facebook kini makin kuat posisinya dibandingkan logo RSS feed. Dengan klik di icon RSS banyak orang justru bingung, meski berlangganan dan dibuka dimana untuk membacanya. Beda dengan di facebook.

Selengkapnya :
http://edittag.typepad.com/blog/2010/02/persaingan-facebook-dan-google-reader.html

***

Segera Hadir, Xbox 360 250 GB

Microsoft akan segera merilis Xbox 360 dengan kapasitas hard disk 250 GB! Xbox ini akan dilepas pada 11 Maret 2010.

Hanya saja, ini kabar gembira bagi gamers di Jepang, karena Xbox kapasitas besar ini hanya dijual di negeri matahari terbit.

"Xbox 360 yang ada kini hanya berkapasitas 120 GB, namun Microsoft berharap untu mengembangkannya menjadi online services dan mampu mengunduh konten, termasuk acara TV dan film. Dan 250GB drive eksternal berarti melipatgandakan ruang penyimpanan," kata GZ’s Steven Williamson.

Sumber :
http://edittag.typepad.com/blog/2010/02/segera-hadir-xbox-360-250-gb.html

***
SALAM

Tidak ada komentar:

Posting Komentar